Tampilkan postingan dengan label sustainable. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label sustainable. Tampilkan semua postingan

Sustainable Financing Untuk Tahun-Tahun Depan Yang Lebih baik

Senin, 8 September 2014
Oleh: Muhaimin Iqbal
Dalam dunia financial planning atau perencanaan keuangan ada istilah ‘gagal merencanakan berarti merencanakan untuk gagal’, sayangnya ilmu perencanaan keuangan ini – utamanya yang konvensional – banyak sekali bersentuhan dengan instrumen yang mengandung maisir, gharar dan riba. Lantas bagaimana kita bisa membuat perencanaan keuangan jangka panjang tanpa melibatkan tiga hal terlarang tersebut ? Kita bisa menggunakan instrumen benda riil seperti emas, domba dan pohon. 

Undangan dan FAQ : Startup Center

Jum'at, 1 November 2013
Oleh: Muhaimin Iqbal
Alhamdulillah sejak kami menggagas Indonesia Startup Center sekitar 8 bulan lalu, kemudian diikuti kerja keras menyiapkan sarana dan prasarana fisiknya, program dlsb,  insyaAllah Startup Center yang pertama siap diluncurkan. Karena ini konsep baru dan menimbulkan banyak keingin tahuan, maka pada kesempatan ini kami jelaskan semaksimal mungkin konsepnya berdasarkan pertanyaan-pertanyaan yang selama ini disampaikan ke kami (FAQ – Frequently Asked Questions) – agar bisa diikuti oleh seluruh pembaca situs ini.


Pasar Untuk Pemilik 1 Ekor Kambing…

Selasa, 22 Oktober 2013
Oleh: Muhaimin Iqbal
Meskipun teknologi informasi dan distribusi telah begitu majunya, saat ini di dunia masih ada sekitar 3 milyar penduduk dunia yang tidak terjangkau oleh para kampiun pemasar produk-produk korporasi. Sepuluh persen dari yang tidak terjangkau tersebut karena berbagai alasan seperti daerah terpencil dlsb, 90 %-nya atau sekitar 2.7 milyar memang tidak memiliki daya beli yang cukup karena daya beli mereka yang kurang dari US$ 2/hari. Lantas siapa yang akan bisa melayani mereka ini dengan adil ?